Agen Bola - Atletico Madrid Berniat Pulangkan Diego Costa

Agen Bola
Atletico Madrid dikabarkan siap memulangkan penyerang bengal Chelsea Diego Costa. Atletico harus membayar cukup mahal untuk memiliki pemain nasional Spanyol itu lagi.
Masa depan Costa di Chelsea menyisakan tanda tanya besar. Ketajaman Costa menurun drastis musim ini. Dia malah lebih sering membuat ulah tidak terpuji di dalam lapangan sehingga sering terkena sanksi.
Manajer Jose Mourinho mulai kehilangan kesabaran terhadap buruknya kinerja Costa. Eks pemain Valladolid itu tidak lagi jadi pemain tak tergantikan.
Bukannya termotivasi untuk segera bangkit, Costa malah menantang Mourinho. Saat ditarik keluar di laga melawan Tottenham Hotspour akhir pekan kemarin, Costa marah besar dan melempar rompi ke Mourinho.
Kejadian itu membuat Costa diperkirakan akan segera didepak oleh Chelsea. Salah satu klub yang siap menampung pemain 27 tahun itu adalah Atletico.
Mundo Deportivo melaporkan Atletico akan berusaha keras memulangkan Costa Januari nanti. Mereka tidak keberatan membayar 28 juta pound sesuai klausul pelepasan Costa.
No comments:
Post a Comment